Sinopsis Nakusha : TAK PUAS, Kala dan Sudarsan Berniat Membunuh Baji karena Dianggap Berbahaya untuk Mereka

- Selasa, 7 Februari 2023 | 07:51 WIB
Sudrsan Memberitahu Kala Ingin Membunuh Baji (Tangkap Layar YouTube.com/Lautan Sinopsis)
Sudrsan Memberitahu Kala Ingin Membunuh Baji (Tangkap Layar YouTube.com/Lautan Sinopsis)

BALI SUARA MERDEKA - Sinopsis Nakusha episode kali ini, Kala saat itu melihat Nakusha dari balkon dan dia tersenyum dengan sangat jahat.

Setelah itu Kala dan Sudarsan pun sedang merayakan kesuksesan melenyapkan Dutta mereka mulai minum.

"Aku telah melihat dengan mata kepalaku sendiri mobil Dutta terbakar sudah menjadi abu dulu Dutta sangat pemberani dia singa sejati yang sudah berjuang sampai nafas terakhirnya namun dia tidak menyadari bahwa musuh-musuhnya ada di dalam rumahnya," kata Sudarsan.

Baca Juga: Sinopsis Nakusha : Kala Menangis Ketika Nakusha Ingin Menamparnya ' Ini Adalah Hari yang Penuh Keajaiban'

Kala kemudian memberitahu Sudarsan jika Sudarsan tidak melakukan apa-apa karena dirinya dan Jaskar yang melakukannya.

"Dutta bukan lagi Dutta Bao dia sekarang Dutta Sriram Patil oh tidak dia bukan lagi Dutta Sriram Patil dia sekarang menjadi Dutta Damodar Patil," kata Kala.

Sudarsan bertanya apa yang sudah Kala katakan Kala menjawab sekarang Kala adalah Kalavati Sriram Patil.

Baca Juga: Sinopsis Anupamaa: KASIHAN, Kavya Syok Vanraj Tidak Mau Menceraikan Anupama

Mereka pun mulai bersulam untuk mendiang Dutta Damodar Patil sementara itu kini di pagi harinya Nakusha yang tertidur di kuil pun dia terbangun.

Ditangan Nakusha terdapat bunga sang dewa Nakusha menatap dewa dan dia mengatakan bahwa dirinya tahu jika dia tidak akan pernah menghianatinya.

Dilain sisi Aayi sedang memetik sayuran di meja makan seperti biasa Kala dan yang lain memperhatikannya Kala  berbicara dengannya dan bertanya.

Baca Juga: Sinopsis Nakusha, HAMPIR Dutta dan Nakusha Berda Satu Mobil Tapi Tidak Mengenal Satu Sama Lain

"Apa yang sedang ibu lakukan," kata Kala.

Aayi pun menjawab dirinya akan memasak untuk Dutta saat itu Nakusha muncul dan dia berbicara dengan Aayi.

Halaman:

Editor: Baiq Rengganis

Sumber: Channel YouTube Lautan Sinopsis

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X